Tok! Cellica Larang Warga Salat Ied Berjamaah 

Tok! Cellica Larang Warga Salat Ied Berjamaah 
Bupati Karawang, Cellica Nurrachadiana
0 Komentar

“Kami tidak membuat surat edaran, tapi kita manfaatkan pemilik ternak dan penjual hewan kurban, untuk bantu sosialisasikan ini,” kata Nining. 
Disinggung soal kemungkinan hewan kurban bisa terpapar Covid-19, menurut Nining sampai sejauh ini belum ditemukan kasus penularan positif Covid-19 dari hewan ke manusia. Menurut dokter hewan yang ia kenal, prosesi berkurban ini tidak membahayakan masyarakat dari virus. Akan tetapi, potensi terjadinya kerumunan itu, yang justru akan membahayakan kesehatan masyarakat umum. 
“Karena itu kami anjurkan, nanti yang memotong hewan kurban, yang menguliti, dan yang mengantar hewan kurban, wajib menerapkan protokol kesehatan,” tegasnya. (wyd/mhs)

Laman:

1 2
0 Komentar