Bawa Aspirasi Bangun Gelanggang Esport Cikarang

Bawa Aspirasi Bangun Gelanggang Esport Cikarang
Komunitas Cikarang Gamers menggelar Turnamen Esports Indonesia, dengan nomor Mobile Legends Bang Bang (MLBB) yang digelar pada minggu (21/8/2022) di GOR Tambun.
0 Komentar

“Iya intinya saya tuturkan terimakasih kepada Ibu Rieke Diah Pitaloka selaku Pembina LJ-RDP. Kemudian, Bapak Soleman selaku Ketua DPC PDI Perjuangan Kabupaten Bekasi dan berbagai pihak yang tetap konsisten mensupport Esports di Kabupaten Bekasi,” ucapnya.

Semantara itu, Founder Cikarang Gamer, Ade Alfan mengatakan, tidak akan pernah menyangka untuk saat ini, atas dukungan kepada komunitas gamers. Dikarenakan, selama pihaknya membangun komunitas gamers, kurang sekali pembinaan terhadap anak-anak muda.

“Kita harus bersyukur, saat ini sudah ada yang peduli terhadap kami anak muda yang hobi gamers. Ada yang memberikan support yang tinggi. Apalagi, akan ada gelanggang Esports,” katanya.

Baca Juga:Disdikpora Karawang Gelar Rapat Koordinasi
Bahas Percepatan Rehabilitasi Ruang Kelas
Mantan Kades dan Lurah Masih Ingin Mengabdi

“Sebelumnya juga kita berterima kasih kepada Ibu Rieke Diah Pitaloka yang support kegiatan ini. Kami juga sangat berterimakasih kepada bapak Soleman, yang telah memberikan aspirasi fasilitas Esports untuk digunakan bagi anak muda,” pungkasnya. (har/mhs) 

Laman:

1 2
0 Komentar