Berikut Daftar Pemenang Anugerah Lembaga Sensor Film 2023, Anugerah LSF tahun ini mengusung tema “Bangga Karya Anak Bangsa”.
Anugerah Lembaga Sensor Film 2023 kembali hadir setelah absen selama 2 tahun. Dengan apresiasi tinggi kepada sineas perfilman Indonesia, LSF kembali menghadirkan ajang penghargaan ini di Indosiar. Disiarkan secara langsung dari Studio 5 Indosiar pukul 19:00 WIB
Anugerah Lembaga Sensor Film 2023 mengangkat tema “Budaya Sensor Mandiri, Bangga Karya Anak Bangsa”. Sebanyak 20 kategori diberikan dalam penganugerahan ini, seperti Film Bioskop Semua Umur, Film Bioskop 13+, Film Bioskop 17+, Film Bioskop 21+, Sinetron, Iklan Komersial Bangga Budaya Bangsa, ILM Bangga Budaya Bangsa, TV Peduli Pendidikan, TV Peduli Kebudayaan, TV Peduli Nasionalisme Kebangsaan, dan TV Peduli Dokumenter Indonesia.
Baca Juga:Misteri Kemunculan Makam di Waduk Gajah Mungkur Wonogiri: Asal-Usul serta PenyebabnyaDrakor Moving Epiosde 16 – 17 tayang di Disney+ Hotstar pada 13 September 2023
Pemenang FTV dimenangkan oleh Cinta Luar Biasa dari Laki-Laki Biasa dari PT Screenplay Produksi.
Cinta Luar Biasa Dari Laki-Laki Biasa adalah sebuah judul film komedi romantis televisi Indonesia tahun 2023 yang diproduksi oleh ScreenPlay Production dan ditayangkan di SCTV. FTV yang tayang perdana pada 7 Maret 2023 ini dibintangi oleh sederet nama-nama artis papan atas seperti Kevin Julio, Yunita Siregar, Del Vikesha dan masih banyak lagi.
Cinta Luar Biasa Dari Laki-Laki Biasa adalah sebuah judul film komedi romantis televisi Indonesia tahun 2023 yang diproduksi oleh ScreenPlay Production dan ditayangkan di SCTV.
Film Cinta Luar Biasa Dari Laki-Laki Biasa merupakan FTV yang tayang perdana pada Selasa, 7 Maret 2023.
Daftar Pemenang Anugerah LSF (1)
Film Bioskop 13+ : Ngeri-Ngeri Sedap – PT Akal Andal Askara (Imajinari Pictures)