Kamu Masih Sering Begadang! AWAS Banyak Penyakit Akibat Dampak Begadang Wajib Tahu, Serta Cara Mengatasinya

Kamu Masih Sering Begadang! AWAS Banyak Penyakit Akibat Dampak Begadang Wajib Tahu, Serta Cara Mengatasinya
0 Komentar

Menurunkan Gairah Seksual

Bahaya begadang bagi tubuh selanjutnya adalah menurunkan gairah seksual. Terlalu sering begadang dapat menurunkan libido serta menurunkan keinginan untuk melakukan hubungan seksual. Alasannya adalah terlalu banyak energi yang terkuras dan rasa kantuk yang berlebihan. Kondisi ini bukan hanya terjadi pada pria saja, wanita pun memiliki risiko yang sama.

Penurunan Produksi Hormon

Penurunan produksi hormon menjadi bahaya begadang bagi tubuh yang terakhir. Hormon yang dapat mengalami penurunan adalah hormon pertumbuhan hingga testosteron. Saat pria terlalu sering begadang, penurunan hormon testosteron dapat memicu munculnya lemak, kurangnya massa otot, kerapuhan tulang, hingga mudah lelah.

Rentan Mengalami Kecelakaan

Rentan mengalami kecelakaan menjadi bahaya begadang bagi tubuh selanjutnya. Kurang tidur akan membuat kamu merasa kantuk pada siang hari. Jika kamu pergi bekerja menggunakan kendaraan pribadi, kecelakaan bisa saja terjadi. Bukan hanya kecelakaan saat pergi bekerja saja, kurang tidur juga dapat menyebabkan kecelakaan dan cedera saat bekerja.

Baca Juga:Ada 8 Efek Samping Serei, Jika Di Konsumsi Berlebihan, Serta Berikut Manfaat dan KandungannyaAromaterapi dari bahan serei dapat Meredakan Stres dan Kecemasan

Untuk mencegah begadang di malam hari saat tiba waktu tidur, kamu dapat melakukan beberapa langkah berikut ini:

Jangan tidur siang.

Pasang alarm pengingat tidur.

Kurangi waktu tidur siang.

Jangan makan 2 jam sebelum tidur.

Jangan bermain gadget sebelum tidur.

Jangan konsumsi kafein atau alkohol sebelum tidur.

Tidur di jam yang sama setiap malam, meskipun akhir pekan.

Laman:

1 2
0 Komentar