Gereja Katolik Roma Santa Maria del Fiore Situs Warisan Budaya UNESCO Gereja Kubah Terbesar di Dunia

Gereja Katolik Roma Santa Maria del Fiore Situs Warisan Budaya UNESCO Gereja Kubah Terbesar di Dunia
0 Komentar

Pembangunan Katedral ini membutuhkan waktu yang lama yaitu sekitar 140 tahun lamanya. Arsitek bangunan ini tidak hanya Arnolfo tetapi juga Filippo Brunelleschi dan juga Francesco Talenti.

Filippo merupakan arsitek yang berperan banyak dalam pembangunan katedral ini. Filippo merancang kubah,yang merupakan ciri khas dari katedral ini. Kubah pada gereja katedral ini merupakan kubah dengan batu bata dan semen yang terbesar.

Diameter kubah ini mencapai 45,5 meter. Makna filosofis dari kubah ini adalah perpaduan antara Tuhan dan manusia. Tuhan digambarkan sebagai lingkaran yang sempurna sedangkan manusia dilambangkan dengan bentuk persegi yang melambangkan ketidaksempurnaan.

Baca Juga:Pantheon Kubah Terbesar Di Dunia Disebut Dengan Bangunan Terkutuk dan Buatan IblisAngka Kemiskinan Di Amerika Meningkat! Salah Satunya Kota Cleveland Termiskin di Amerika Serikat Cek Fakta

Fungsi kubah ini adalah sebagai perantara antara Tuhan dan manusia yang bertemu dengan Tuhannya.

Laman:

1 2
0 Komentar