Akhirnya Ossy Claranita Nanda Mengaku Menyesal Jadi Dalang Pembunuhan Suaminya

Akhirnya Ossy Claranita Nanda Mengaku Menyesal Jadi Dalang Pembunuhan Suaminya
0 Komentar

“Tersangka OC merencanakan pembuhunan terhadap korban di kos-kosan yang telah di siapkan. Kemudian meminta tolong/menyuruh tersangka PD (adik kandung pelaku) dan sdr. RZ (Eksekutor) untuk melakukan pembunuhan terhadap korban,” jelasnya.

Lebih lanjut Wirdhanto, terduga pelaku berhasil di amankan oleh Team Resmob Polres Karawang gabungan dengan Team Jatanras Polda Jabar yaitu OC (istri Korban) dan PD (Adik Ipar Korban) di Sat Reskrim Polres Karawang,

Team Resmob Polres Karawang beserta dengan Team Jatanras Polda Jabar saat ini sedang melakukan pengembangan ke Banyumas untuk mencari dan menangkap pelaku lainnya yaitu RZ (Exsecutor).

Baca Juga:Kata-kata dan Tangisan Palsu Ossy Claranita Saat Menolak Jasad Suaminya Diotopsi: Anda Tidak Merasakan yang Saya Rasakan…Kasus Petani Tiba-tiba Ditagih Rp 4 Miliar oleh Bank Diproses, Polisi akan Periksa Tersangka Pemalsu Dokumen, Notaris dan Pihak Bank

Barang bukti yang diamankan BPKB dan STNK korban, helm korban, pakaian korban, ponsel, sendal, motor korban.

Pasal yang disangkakan, tersangka di jerat dengan Pasal 340 KUHPidana jo pasal 56 dan atau Pasal 365 ayat (3) KUHPidana jo Pasal 56 KUHPidana dan atau Pasal 338 KUHPidana . dengan ancaman hukuman pidana paling paling lama 20 tahun atau seumur hidup. (rie)

0 Komentar