Kenali Lebih Dalam: Gejala Awal Polio yang Menyamar Seperti Infeksi Saluran Pernapasan, Waspada dan Cegah Sejak Dini!

Kenali Lebih Dalam: Gejala Awal Polio yang Menyamar Seperti Infeksi Saluran Pernapasan, Waspada dan Cegah Sejak Dini!
0 Komentar

Kecuali pada kasus polio non-paralitik, yang masih dapat direhabilitasi, polio yang menyebabkan kelumpuhan permanen sangat sulit untuk kembali ke fungsi normal.

“Fungsi tubuh dapat membaik pada 20-30% kasus dalam waktu enam bulan, paling tidak ada perbaikan fungsi dalam waktu 1-2 tahun,” katanya.

Sementara itu, seluruh orang tua diimbau oleh Dinas Kesehatan Kota Tangerang untuk melengkapi imunisasi dasar bagi anak-anak mereka di 1.092 posyandu dan 39 puskesmas.

Baca Juga:Kepala Pusing Baiknya Minum Obat Atau Bawa Tidur? Temukan Solusinya!WhatsApp Update Terbaru: Kirim Foto Tanpa Internet di Android-iPhone!

Dini Anggraeni, Kepala Dinas Kesehatan Kota Tangerang, mengungkapkan bahwa target populasi untuk vaksinasi polio adalah 38.909 anak untuk polio oral tipe 1 dan 39.422 anak untuk polio oral tipe 2-4 serta IPV1 dan IPV2.

0 Komentar