Sering Dijauhi Karena Bau Badan Ini Tips Untuk Tampil Wangi Seharian!

Sering Dijauhi Karena Bau Badan Ini Tips Untuk Tampil Wangi Seharian!
Sering Dijauhi Karena Bau Badan Ini Tips Untuk Tampil Wangi Seharian! (Picture: vitalis)
0 Komentar

 

6. Gunakan Pakaian Bersih:

Selain penggunaaan parfum dan bodycare tadi, pastikan juga pakaian kalian bersih dan segar. Cucilah pakaian secara teratur untuk menghindari bau yang tidak diinginkan. Ketika mencuci pakaian kalian dapat menggunakan sabun cuci yang memiliki pengharum atau dengan menambahkan detergen pengharum baju.

7. Bawa Travel-size Parfum:

Bawa parfum mini atau travel-size agar bisa menyemprotkan ulang jika diperlukan sepanjang hari. Perlengkapan dengan ukuran travel size memang sangat dibutuhkan bagi orang-orang yang gemar melakukan perjalanan. Salah satu barang wajib yang harus selalu dibawa adalah parfum dengan ukuran mini atau travel size. Hal ini dapat membantu kalian untuk tetap terlihat segar dan wangi.

8. Hindari Bau Badan:

Jauhi makanan yang dapat menyebabkan bau badan, seperti bawang dan bawang putih, terutama jika Anda ingin tetap segar sepanjang hari. Apabila terlanjur, kalian dapat mengatasinya dengan menggosok gigi menggunakan pasta gigi yang memiliki aroma segar yang dapat meghalau bau pada mulut.

Baca Juga:7 Rekomendasi Potong Rambut Perempuan Untuk Perayaan Imlek7 Tips Berpakaian Ala Perempuan Untuk Menyambut Imlek

Dengan memperhatikan kebersihan diri, menggunakan produk wangi yang tepat, dan merawat pakaian, Anda dapat tetap tampil wangi dan segar sepanjang hari.

0 Komentar