Telan Banyak Korban, Pemkab Purwakarta Ingatkan Pelamar Lebih Waspada

Disnakertrans Kabupaten Purwakarta
Disnakertrans Kabupaten Purwakarta mengeluarkan imbauan agar masyarakat agar lebih waspadai penipuan rekrutmen.
0 Komentar

“Kami ingin menegaskan bahwa semua informasi resmi mengenai lowongan pekerjaan di Kabupaten Purwakarta hanya akan disampaikan melalui Instagram @nakertranspwk,” tutup Didi Garnadi.

Dengan imbauan ini, Disnakertrans Kabupaten Purwakarta berharap dapat meminimalisasi jumlah korban penipuan rekrutmen kerja dan meningkatkan kesadaran masyarakat dalam menerima informasi pekerjaan yang benar-benar valid. (Bbs/riz)

0 Komentar