DPRD Karawang Selidiki Pembuangan Limbah Medis Ilegal di Karangligar

Wakil Ketua Komisi III DPRD Karawang, Erick Kusumah.
Wakil Ketua Komisi III DPRD Karawang, Erick Kusumah.
0 Komentar

“Partisipasi masyarakat sangat penting dalam menjaga lingkungan dan kesehatan kita bersama,” ajak Erick. Kasus pembuangan limbah medis ini menjadi sorotan publik dan menjadi perhatian serius bagi pemerintah daerah. “Kami akan memastikan agar pihak yang bertanggung jawab diproses sesuai hukum yang berlaku,” tegas Erick. Kejadian ini menjadi pengingat penting bagi semua pihak terkait untuk lebih bertanggung jawab dalam pengelolaan limbah medis. “Keselamatan masyarakat harus menjadi prioritas utama,” tutup Erick. (Siska)

0 Komentar