5 Rekomendasi Kolam Renang Seru di Karawang, Cocok Buat Liburan Bersama Keluarga

Destinasi Wisata Karawang.
Taruna Leisure Waterpark: Suasana Asri dan Wahana Seru.
0 Komentar

KARAWANG, KBEonline.id – Bagi kamu yang berlibur ke Kota Karawang, Provinsi Jawa Barat, kamu dan keluarga patut untuk mengunjungi beberapa wahana kolam berenang yang ada di Karawang. Tempatnya kerena pokoknya seru dan asik untuk liburan.

Karawang tidak hanya dikenal dengan industri dan sejarahnya, tetapi juga dengan tempat wisata yang menarik, termasuk kolam renang yang cocok untuk rekreasi keluarga.

Dengan suasana yang menyenangkan dan fasilitas yang lengkap, beberapa kolam renang di Karawang bisa menjadi pilihan tepat untuk menghabiskan waktu bersama keluarga. Berikut adalah 5 kolam renang populer di Karawang yang wajib kamu kunjungi:

1. Wonderland Adventure Waterpark: Liburan Keluarga Penuh Petualangan

Baca Juga:Pemkab Karawang Fokus Benahi Pengelolaan Sampah, TPA Jalupang Bakal DirombakSampah dari Kota Bekasi Cemari Kali, Mobil Bak Terekam Buang Sampah di Bantaran Kali Bekasi, Videonya Viral

Wonderland Adventure Waterpark adalah pilihan utama bagi kamu yang mencari liburan seru bersama keluarga. Dengan tema hutan yang menyegarkan, waterpark ini memiliki berbagai wahana menarik, seperti kolam arus, kolam ombak, kolam renang untuk berbagai usia, hingga seluncuran air tinggi yang siap memacu adrenalin.

Fasilitas yang disediakan sangat lengkap, mulai dari toilet, kamar ganti, gazebo, hingga food court yang menawarkan beragam kuliner. Suasana yang nyaman dan fasilitas lengkap menjadikan Wonderland Adventure Waterpark tempat yang sempurna untuk liburan keluarga.

Harga Tiket:

Senin–Jumat: Rp 50.000 per orangSabtu–Minggu dan hari libur nasional: Rp 85.000 per orang

Alamat:

Jl. Galuh Mas Raya No.1, Telukjambe, Telukjambe Timur, Karawang, Jawa Barat 41361

2. Taruna Leisure Waterpark: Suasana Asri dan Wahana Seru

Taruna Leisure Waterpark menawarkan suasana yang nyaman dan asri, cocok untuk liburan keluarga. Kolam renang di sini dilengkapi dengan berbagai wahana seru, seperti kolam renang anak dengan seluncuran, ember tumpah, serta patung naga besar dan buaya.

Selain wahana air, tempat ini juga menyediakan fasilitas pendukung seperti food court, area duduk, toilet, ruang ganti, dan area bermain anak. Taruna Leisure Waterpark menjadi pilihan tepat untuk menghabiskan waktu bersama keluarga di akhir pekan.

Harga Tiket:

Senin–Jumat: Rp 50.000 per orangSabtu–Minggu dan hari libur nasional: Rp 75.000 per orang

Alamat:

0 Komentar