Kasi Humas menambahkan bahwa kedua pelaku saat ini telah diamankan di Polsek Rengasdengklok untuk dilakukan pemeriksaan dan penyidikan lebih lanjut. Unit Reskrim juga terus mengumpulkan keterangan tambahan dari saksi-saksi serta melakukan pengejaran terhadap satu pelaku yang masih buron.
“Kami menghimbau kepada masyarakat untuk selalu waspada dan memastikan rumah terkunci dengan baik serta segera melaporkan ke pihak kepolisian apabila melihat tindakan mencurigakan,” tegas Kasi Humas
