Kabar Kenaikan Gaji PNS 2026: Pemerintah Masih Pertimbangkan, Ini yang Jadi Tolak Ukurnya!

menteri purbaya
Kemenkeu jelaskan bahwa rencana kenaikan gaji PNS 2026 masih dalam tahap kajian mendalam. Foto : istimewa - kbeonline.id
0 Komentar

Single Salary Belum Siap untuk 2026

Satu hal yang ditunggu banyak ASN adalah sistem single salary atau gaji tunggal.

Tapi sayangnya harapan itu masih belum pasti. Pemerintah menilai sistem ini belum bisa diterapkan pada 2026 karena masih banyak hal yang perlu disiapkan, mulai dari kondisi keuangan negara sampai kesiapan birokrasi.

0 Komentar