Laga Spesial di GBK, Eksel Runtukahu Targetkan Kado Tiga Poin untuk Persija

Eksel Runtukahu
Laga Spesial di GBK, Eksel Runtukahu Targetkan Kado Tiga Poin untuk Persija
0 Komentar

Kini, semua mata tertuju pada satu panggung—GBK. Di sana, tekad Eksel dan seluruh skuad Persija akan diuji dalam misi spesial: mencetak kemenangan sebagai kado ulang tahun Macan Kemayoran yang ke-97.

0 Komentar