Fajar Fathurrahman Cepat Menyatu, Optimistis Jalani Karier Baru di Persija

Fajar Fathurrahman
Fajar Fathurrahman Cepat Menyatu, Optimistis Jalani Karier Baru di Persija
0 Komentar

“Fasilitasnya cukup bagus. Di sini kami bisa melakukan gym sebelum latihan, itu sangat membantu pemain merasa lebih nyaman. Ruang gantinya pun bagus,” tutur bek kelahiran Manokwari tersebut.

Fasilitas modern ini dinilai membantu pemain mempersiapkan diri secara optimal, sekaligus mendukung proses pemulihan setelah latihan intens.

Optimisme Menatap Tantangan Bersama Macan Kemayoran

Dengan adaptasi yang berjalan cepat, pemahaman taktik yang terus diasah, serta dukungan fasilitas yang memadai, Fajar Fathurrahman menatap perjalanan barunya bersama Persija Jakarta dengan penuh optimisme. Ia berharap bisa segera memberikan kontribusi nyata dan membantu tim meraih hasil terbaik di paruh kedua kompetisi.

0 Komentar