9 Fakta Menarik Perayaan Valentine di Berbagai Negara

7 Fakta Menarik Perayaan Valentine di Berbagai Negara
7 Fakta Menarik Perayaan Valentine di Berbagai Negara
0 Komentar

Selain itu, rata-rata pengeluaran per orang Amerika untuk Hari Valentine diperkirakan mencapai sekitar 196 dolar AS (sekitar 3 juta rupiah), dengan pria cenderung menghabiskan lebih banyak, yaitu sekitar 291 dolar AS (sekitar 4,3 juta rupiah), dibandingkan dengan perempuan yang mengeluarkan sekitar 106 dolar AS (sekitar 1,5 juta rupiah).

9. Permen Conversation Hearts untuk perayaan Valentine di Amerika Serikat

Awalnya permen ini diciptakan sebagai pelega tenggorokan medis, Namun seiring waktu berkembang permen ini berubah fungsi permen pengutaraaan cinta. Cerita bermula saat seorang apoteker bernama Oliver Chase dari Boston, Oliver menemukan sebuah mesin yang menyederhanakan cara membuat pelega tenggorokan medis, yang digunakan untuk sakit tenggorokan. Hasilnya adalah mesin pembuat permen pertama di AS. Oleh sebab itu, Oliver segera mulai mengalihkan fokusnya dari pembuat pelega tenggorokan ke permen! Ia mendirikan New England Confectionery Company atau Necco. Dari perusahannya tersebut, muncullah ide oliver untuk membuat permen dengan pesan sentimental di dalamnya.

Hingga saat ini terdapat lebih dari 8 miliar permen Conversation Hearts diproduksi setiap tahunnya di AS. Perusahaan Necco pun harus mulai membuatnya hanya beberapa hari setelah 14 Februari agar memiliki cukup waktu untuk Hari Valentine berikutnya. Itu berarti hampir 45 ribu kg per hari! dengan setiap kotak memiliki sekitar 45 ucapan, termasuk “True Love“, “Hug Me“, xoxo, dan “You Rock“, tetapi orang-orang juga dapat mempersonalisasi atau membuat ucapan sendiri.

 

0 Komentar