Gempa Magnitudo 7,1 Guncang Jepang: Tsunami Kecil Terdeteksi di Pesisir!

Gempa Magnitudo 7,1 Guncang Jepang
Gempa Magnitudo 7,1 Guncang Jepang
0 Komentar

Menurut laporan dari Otoritas Regulasi Nuklir Jepang, tidak ada penyimpangan yang terdeteksi di pembangkit listrik tenaga nuklir (PLTN) di daerah yang terkena dampak gempa.

Otoritas Regulator Nuklir Jepang menyatakan bahwa semua 12 reaktor nuklir di Kyushu dan Shikoku, termasuk tiga reaktor yang saat ini beroperasi, dalam keadaan aman.

Gempa bumi di dekat pembangkit listrik tenaga nuklir telah menjadi sumber utama kekhawatiran sejak gempa bumi dan tsunami Maret 2011 yang melanda Jepang, yang memicu krisis nuklir Fukushima.

0 Komentar