Pekerjaan Yang Cocok Untuk Introvert Inilah 5 Profesi Yang Bisa Dilakukan Dari Rumah aja

Pekerjaan Yang Cocok Untuk Introvert Inilah 5 Profesi Yang Bisa Dilakukan Dari Rumah aja
0 Komentar

Kamu harus bisa berkomunikasi dengan mereka secara baik, juga lancar. Sehingga, dapat menghasilkan konten yang saling menguntungkan bagi kedua pihak. Bisa memuaskan klien, hingga memberi bayaran yang layak padamu.

Design Grafis

Design Grafis dengan tugas membuat gambar atau pun ilustrasi sesuai keinginan pemberi kerja. Misalnya si pemberi kerja adalah seorang pengusaha dengan bisnis, pakaian.

Maka, nanti kamu akan disuruh untuk membuat logo tentang pakaian itu dan atau lainnya. Intinya nanti tugasmu adalah menggambar di Photoshop, Adobe Design serta platform sejenis. Ini lah peer, yang harus kamu kuasai.

Baca Juga:Widih Serem… Sekarang Kampung Gajah Menjadi Tempat Uji Nyali Angker, Banyak Suara-suara Aneh dari Bangunan Terbengkalai5 Tips Membuat Buku Laris & Best Seller Yang Cepet dan Gambang Tanpa Ribet

Untuk menjadi seorang Design Grafis, kamu tentu tidak harus berasal dari latar belakang tersebut karena semua prosesnya dapat dilakukan otodidak dengan belajar online dari Youtube atau lainnya.

Syaratnya ya memang harus punya skill pada bidang pengeditan, sama seperti penulis. Kamu setidaknya, harus pandai mengembangkan kata-kata menjadi rangkaian kalimat yang enak dibaca oleh banyak orang.

Writer

Profesi pertama yang bisa kamu tekuni yaitu dengan bekerja sampingan sebagai penulis (writer) dan mengisi beberapa situs online seperti Blog, Website atau Produk dengan tujuan promosi.

Pekerjaan ini biasanya diterbitkan berdasarkan project tertentu, sesuai keinginan si pencari kerja. Misalnya kamu ingin menulis di Blog, maka bahasa yang digunakan lebih bersifat personal.

Berbeda dengan Website dengan penggunaan kata yang cukup baku atau semi baku, hal serupa juga terjadi pada penulisan produk. Kamu tak hanya menggunakan bahasa baku, tapi juga belajar menginput kata promosi sebagai tujuan penulisan.

Untuk cara mencari kerjanya, kamu bisa baca di akhir artikel. Intinya kalau menulis di Blog itu tergantung tema nya seperti apa, begitu pula dengan di Website, tapi kata kuncinya lebih beragam dari Blog. Sementara Produk yaitu, seperti sebuah brand yang punya situs website sendiri.

Virtual Assistan

Virtual Assistan dengan metode kamu mengerjakan semua yang diperintahkan secara online saja. Seperti layaknya assistan, tapi semua tugasnya lewat internet atau virtual.

0 Komentar