7 Tips Berpakaian Ala Perempuan Untuk Menyambut Imlek

7 Tips Berpakaian Ala Perempuan Untuk Menyambut Imlek
7 Tips Berpakaian Ala Perempuan Untuk Menyambut Imlek (picture by: Tribunnews.com)
0 Komentar

6. Memiliki Motif Tradisional

Seperti yang disebutkan pada poin pertama, biasanya dalam perayaan imlek perempuan Tionghoa selalu menggunakan pakaian yang berwarna merah. Pakaian tersebut juga biasanya memiliki motif tradisional yang masih dipakai dan dilestarikan sampai sekarang. Salah satu motif yang selalu ada dalam pakaian merah ala Tionghoa ini adalah pakaian dengan motif naga dan bunga-bunga yang memang selalu mencirikan perayaan Imlek.

7. Rapi dan Elegan

Setelah memastikan pakaian apa yang akan digunakan ketika perayaan Imlek nanti, pastikan pula penampilan Anda rapi dan elegan. Sesuai dengan semangat perayaan Imlek yang penuh kegembiraan maka dalam berpakaian pun kalian harus membjat pakaian menjadi rapi dan elegan sehingga mendapatkan kesan antusiasme dalam perayaan Imlek nanti.

Itulah tadi pemaparan mengenai 7 Tips Berpakaian Ala Perempuan Untuk Menyambut Imlek yang bisa kalian ikuti langkah-langkahnya. Semoga pada Imlek tahun ini selalu ada keberkahan untuk kita semua. Selamat mecoba.

0 Komentar