Debt Collector Kurang Ajar!, Petugas Damkar Dijadikan Alat Teror Nagih Utang, Laporan Ular Ternyata Palsu

Modus Baru Debt Collector.
Modus Baru Debt Collector, menggunakan Damkar dengan modus laporan palsu ancaman ular demi menakut-nakuti warga yang menunggak utang. --KBE--
0 Komentar

Lembaga perlindungan konsumen, kepolisian, dan pemerintah daerah diimbau memperketat pengawasan terhadap perusahaan pinjol ilegal dan menindak DC yang menggunakan cara-cara teror psikologis kepada masyarakat.

__

MODUS BARU DC PINJOL:

Melaporkan kejadian palsu ke instansi darurat (Damkar, polisi, ambulans)

Meminta HP diserahkan ke pemilik rumah

Melontarkan ancaman saat warga percaya petugas datang untuk menolong

Tujuan: Memaksa pembayaran utang dengan intimidasi

0 Komentar