Jadwal Pembuatan dan Perpanjangan SIM di Karawang Senin 6 Oktober 2026

Ilustrasi Mobil SIM Keliling
Ilustrasi Mobil SIM Keliling
0 Komentar

KBEonline.id- Info mengurus pembuatan atau perpanjangan Surat Ijin Mengemudi (SIM ) dapat kamu simak disini. Berikut Jadwal Pembuatan dan Perpanjangan SIM di Karawang Senin 6 Oktober 2026.

Perlu kamu tahu bahwa SIMbKeliling Karawang digelar selama enam hari kerja. Mulai Senin hingga Sabtu, dimulai pukul 09.00 hingga pukul 14.00 WIB.

Sementara untuk hari atau Khusus untuk hari Sabtu, layanan SIM Keliling Karawang hanya berlangsung hingga pukul 12.00 WIB.

Baca Juga:Selalu Ada Roti Hangat Setiap Pagi, Rahasia Holland Bakery Perumnas Karawang Jadi Favorit WargaDatavault AI Terpilih untuk Mendukung Dream Bowl XIV Tokenisasi Pertama dan Kejuaraan eSport Global

Sementara untuk lokasi masyarakat Karawang atau para pemohon bisa mendatangi lokasi layanan SIM Keliling Karawang setiap hari di enam lokasi yang berbeda.

Berikut lokasi SIM Keliling Karawang yang digelar oleh Satlantas Polres Karawang, pada hari Senin (6/10/2025) ini dan apa saja persyaratannya?

Siapkan lebih dulu persyaratan dan biaya yang dibutuhkan untuk mengurus perpanjangan SIM Keliling sebelum mendatangi lokasi SIM Keliling Karawang.

Jadwal SIM Keliling Polres Karawang selama Oktober 2025:

1. Senin, pukul 09.00 – 14.00 WIB di Pospol Dawuan Cikampek

2. Selasa, pukul 09.00 – 14.00 WIB di Lokasi Gebyar PATEN

3. Rabu, pukul 09.00 – 14.00 WIB Telagasari/Rengasdengklok[5/10 22.57] suhlan pribadi: 4. Kamis, pukul 09.00 – 14.00 WIB di Mall Cikampek

5. Jumat, pukul 09.00 – 14.00 WIB di Yogya Grand Karawang

6. Sabtu, pukul 09.00 – 12.00 WIB di Yogya Grand Karawang. ***

0 Komentar