Nugas Kuliah Lebih Mudah, 25 Prompt Wajib Dicoba Mahasiswa Biar Tugas Cepat Kelar dan Rapi!

25 Prompt Wajib Dicoba Mahasiswa Biar Tugas Cepat Kelar dan Rapi!
Berikut ini kumpulan prompt yang dirancang agar bisa langsung digunakan sesuai konteks. (gambar : Pinterest)
0 Komentar

8. Checklist Meminimalkan Kesalahan dalam Tugas

Anda adalah seorang Quality Assurance akademik dan editor penulisan ilmiah mahasiswa.

Kembangkan daftar periksa (checklist) untuk memastikan tugas kuliah bebas kesalahan sebelum dikumpulkan.

Kategorikan checklist ke dalam:1. Struktur Isi (judul, tujuan, argumen, alur)2. Ketepatan Bahasa (tata bahasa, ejaan, formalitas)3. Akurasi Referensi (sitasi, daftar pustaka, format APA/IEEE)4. Keaslian Karya (cek plagiarisme, parafrase efektif)5. Tampilan & Format (margin, font, spasi, penomoran)6. Final Review (membaca ulang, validasi sesuai instruksi dosen)

Baca Juga:INVESTASI KARAWANG LANCAR: Danantara Bangun Pabrik Obat di Karawang. Kerjasama Perusahaan Farmasi KoreaMasih Berjualan, Satpol PP  Beri Peringatan Terakhir  pada PKL Taman I Love Karawang Stadion Singaperbangsa

Tampilkan dalam bentuk daftar langkah sistematis yang mudah dicentang (checklist style).

Prompt untuk Keterampilan Presentasi & Komunikasi

9. Draft Presentasi PowerPoint SDGs (6 Slide)

Anda adalah seorang pembuat konten akademik yang berpengalaman menyusun materi presentasi.

Buatkan draft isi presentasi tentang Sustainable Development Goals (SDGs) dengan struktur 6 slide:

Slide 1 – Judul & PembukaSlide 2 – Apa itu SDGs? (definisi + siapa yang menetapkan)Slide 3 – Tujuan Utama SDGs (poin inti yang diringkas)Slide 4 – Contoh Implementasi di Indonesia (program atau kebijakan nyata)Slide 5 – Tantangan dan Hambatan dalam Pencapaian SDGsSlide 6 – Penutup (kesimpulan + ajakan kesadaran/aksi)

Tampilkan dalam format:- Poin-poin ringkas (bukan paragraf panjang)- Sertakan rekomendasi visual (ikon/gambar yang perlu dipakai)- Gunakan bahasa presentasi yang komunikatif dan jelas.

10. Contoh Email Formal Konsultasi ke Dosen Pembimbing

Anda adalah seorang ahli komunikasi akademik formal.

Tulis contoh email formal untuk mengajukan jadwal konsultasi skripsi kepada dosen pembimbing.

Baca Juga:Polantas Menyapa Beri Arahan Teknis Sebelum Anda Tes Mengendarai untuk Mendapatkan SIMFAKTA MENGEJUTKAN: Banyak Mahasiswa Baru Diam-diam Mengalami Stress!  

Ketentuan:- Nada sopan dan profesional- Sertakan: salam pembuka, perkenalan singkat, maksud permintaan, waktu opsional, penutup- Tampilkan dalam format email siap kirim (dengan subjek)

Gunakan bahasa Indonesia formal.

11. 5 Caption Kreatif Peluncuran Produk/Layanan

Anda adalah copywriter marketing digital.

Buat 5 caption kreatif untuk peluncuran produk/layanan (misalnya produk mahasiswa), dengan ketentuan:- Gaya bahasa santai, menarik, dan persuasif- Sertakan CTA (ajak pembaca melakukan aksi, misal: DM, beli, coba)- Tambahkan hashtag relevan minimal 5 per caption

Prompt untuk Pengembangan Karier

12. Rencana Karier 5 Tahun Mahasiswa Psikologi

Anda adalah seorang career coach profesional di bidang Psikologi.

0 Komentar